Pedagang Kaki Lima Raup Untung di Prosesi Wisuda UNM

Avatar photo

- Redaksi

Selasa, 16 Juli 2019 - 06:09 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PROFESI-UNM.COM – Prosesi wisuda Program sarjana, magister, dan doktoral Universitas Negeri Makassar (UNM) periode Juli berlangsung di Pelataran Menara Pinisi, hari ini, Selasa (16/7). Sejumlah pedagang pun terlihat memadati sekitaran Menara Pinisi UNM.

Para pedagang pun mengambil kesempatan meraup untung dengan menjual beraneka jenis dagangan. Mulai dari boneka, pakaian, makanan dan sebagainya.

Salah satu pedagang pakaian, Saleh pun berbagi cerita kepada wartawan LPM Profesi UNM. Ia mengatakan ada biaya sewa tempat yang disewakan oleh pihak panitia untuk berjualan di belakang gedung Phinisi UNM “Kalau di sini saya sewa tempatnya itu Rp 1 Juta untuk satu hari dan dibayar sama pihak panitia,” katanya.

Lanjut, omzet dari penjualan baju yang dia jual bisa mencapai Rp 500 ribu sampai Rp 1 Juta” Kalau untung yang saya dapat tergantung dari pembeli, kalau lagi sepi biasa dapat Rp 500 ribu tapi kalau lagi ramai biasa dapat Rp 1 juta lebih,” ungkapnya.

Baca Juga Berita :  Raih IPK 3.91, Faisal Jadi Wisudawan Terbaik FIP UNM

Saleh menambahkan, jadwal yang sudah ditentukan dari pihak panitia “Di sini saya menjual dari jam 7 pagi sampai jam 1 siang, tapi ada juga yang mulai berjualan dari jam 5 subuh” katanya

*Reporter: Dewan Ghiyats Yan Galistan

Berita Terkait

DPP IKA UNM Siap Maksimalkan Kompetensi Wisudawan Periode Juni 2025
Sebanyak 1.000 Wisudawan UNM Periode Juni 2025, FEB Penyumbang Lulusan Terbanyak
Daftar Nama Wisudawan Terbaik UNM Periode Juni 2025
Kampus Bersih, Trotoar Ramai Pedagang Tetap Eksis di Hari Wisuda UNM
UNM Kukuhkan 1000 Wisudawan, Rektor Tekankan Pentingnya Pengabdian Pascastudi
Elma Amalia Bahar Raih Predikat Wisudawan Terbaik UNM dengan IPK 3,99
Perjuangan 3,5 Tahun Berbuah Manis, Haerunnisya Raih Lulusan Terbaik Fakultas Teknik UNM
Karta Jayadi Tak Hadir di Wisuda Reguler Sampaikan Permohonan Maaf dan Alasan Keberangkatan Haji
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 1 Juli 2025 - 09:11 WITA

DPP IKA UNM Siap Maksimalkan Kompetensi Wisudawan Periode Juni 2025

Selasa, 1 Juli 2025 - 09:08 WITA

Sebanyak 1.000 Wisudawan UNM Periode Juni 2025, FEB Penyumbang Lulusan Terbanyak

Selasa, 1 Juli 2025 - 08:46 WITA

Daftar Nama Wisudawan Terbaik UNM Periode Juni 2025

Selasa, 1 Juli 2025 - 08:37 WITA

Kampus Bersih, Trotoar Ramai Pedagang Tetap Eksis di Hari Wisuda UNM

Selasa, 1 Juli 2025 - 08:34 WITA

UNM Kukuhkan 1000 Wisudawan, Rektor Tekankan Pentingnya Pengabdian Pascastudi

Berita Terbaru

Ilustrasi Seseorang Kelelahan Akibat Begadang, (Foto: AI.)

wiki

Tidur Dikorbankan, Kesehatan Dipertaruhkan

Rabu, 16 Jul 2025 - 20:28 WITA

Potret Wahyu Hidayat, mahasiswa PPG Prajabatan UNM, (Foto: Ist.)

Opini

[Opini] Tahun Ajaran Baru, Ketimpangan Lama

Rabu, 16 Jul 2025 - 19:41 WITA