Home / PMB

Husain Syam Apresiasi Mahasiswa Baru UNM yang Berasal Dari Luar Sulsel

Avatar photo

- Redaksi

Kamis, 16 Agustus 2018 - 12:28 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Rektor UNM, Husain Syam menyampiakan kata sambutannya pada acara PKKMB 2018. (Foto: Sahru-Profesi)

PROFESI-UNM.COM – Pengenalan Kehidupan Kampus bagi Mahasiswa Baru (PKKMB) Universitas Negeri Makassar (UNM) diikuti Mahasiswa Baru dari berbagai daerah di Indonseia dan Negara tetangga, Kamis (16/8).

Rektor UNM, Husain Syam mengatakan, sangat bangga kepada UNM karena hingga saat ini peminatnya masih banyak yang berasal dari luar pulau sulawesi, bahkan hingga negara asing.

Baca Juga :  Ini Jadwal Verifikasi dan Wawancara Bidikmisi SBMPTN

“Peminat UNM saat ini tidak hanya berasal dari pulau sulawesi melainkan berbagai daerah di seluruh Republik Indonesia seperti Sumatra, Jawa, Kalimantan, Bali, NTB, NTT, Papua. Selain di Indonesia peminatnya juga ada dari Malaysia, Singapur, Filiphina, Brunei Darussalam,” ungkapnya.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pada PKKMB UNM kali ini, Husain Syam turut mengapresiasi mahasiswa yang berasal dari berbagai daerah dengan cara memberi hadiah.

Baca Juga :  Helat PKKMB UNM Angkat Tema Radikalisme

“Saya harap kalian Mahasiswa baru dapat memanfaatkan hadiah yang diberikan dan kedepannya semoga lebih banyak lagi Maba dari luar pulau sulawesi yang mendaftar di UNM,” harapnya. (*)

[divider][/divider]

*Reporter: Rara Astuti

Berita Terkait

UNM Gelar Penyambutan Mahasiswa Baru di Menara Pinisi
Ismunandar Bawakan Kuliah Umum Di PMB UNM 2019
PKKMB FT UNM, Dekan Imbau Mahasiswa Waspada
UNM Kerahkan 36 Personil Keamanan di PKKMB
Tak Diikutkan PKKMB, BEM UNM Bagikan Selebaran ke Maba
Umar Saptono Jelaskan Peran Mahasiswa Dalam Menangkal Radikalisme
Trik Berantas Radikalisme Bagi Mahasiswa Dari Kapolda Sulsel
Gunakan Jas Almamater Lama, Sejumlah Mahasiswa Baru Dipaksa Ganti
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 10 September 2020 - 02:38 WITA

UNM Gelar Penyambutan Mahasiswa Baru di Menara Pinisi

Kamis, 15 Agustus 2019 - 21:33 WITA

Ismunandar Bawakan Kuliah Umum Di PMB UNM 2019

Sabtu, 18 Agustus 2018 - 14:22 WITA

PKKMB FT UNM, Dekan Imbau Mahasiswa Waspada

Kamis, 16 Agustus 2018 - 23:22 WITA

UNM Kerahkan 36 Personil Keamanan di PKKMB

Kamis, 16 Agustus 2018 - 22:59 WITA

Tak Diikutkan PKKMB, BEM UNM Bagikan Selebaran ke Maba

Berita Terbaru

Pendidikan Sejarah

Pameran Sejarah Jadi Wadah Edupreneurship dan Wisata

Kamis, 8 Mei 2025 - 02:21 WITA

Fakultas Psikologi

Tim BKP Fakultas Psikologi Gelar Psikoedukasi Sex Education di PAUD Kartini

Kamis, 8 Mei 2025 - 02:00 WITA

Himanis

UMKM Fest Wadah Promosi dan Pemberdayaan UMKM Lokal

Rabu, 7 Mei 2025 - 02:27 WITA