Kemenristekdikti Tetapkan Pendaftaran SNMPTN, Ini Jadwalnya

Avatar photo

- Redaksi

Sabtu, 13 Januari 2018 - 08:53 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Menteri Riset, Teknologi dan Pendidikan Tinggi (Menristek Dikti), Muhammad Nasir yang didampingi oleh Rektor UNM, Husain Syam saat memantau tes keterampilan SBMPTN 2017 di Fakultas Ilmu Keolahragaan (FIK) – (Foto: Dok.Profesi)

PROFESI-UNM.COM – Kementerian Riset Teknologi dan Pendidikan Tinggi (Kemeristekdikti) telah menetapkan jadwal pendaftaran Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SNMPTN) tahun 2018.

Pendaftaran dibuka tanggal 21 Februari hingga 6 Maret mendatang. Proses seleksi dilakukan tanggal 14 Maret hingga 14 April.

Sementara pengumuman hasil seleksi dirilis tanggal 17 April. Pendaftaran ulang peserta yang lulus di perguruan tinggi negeri masing-masing pada 8 Mei 2018. Daftar ulang tersebut dilakukan bersamaan dengan Ujian Tertulis SBMPTN.

Ketua Panitia Pusat SNMPTN dan SBMPTN 2018, Ravik Karsidi mengatakan, jumlah peserta SNMPTN 2018 akan ditingkatkan dari tahun lalu. Sekolah Peserta SNMPTN 2017 berjumlah 14.397 dengan 130.854 orang siswa.

Baca Juga :  Jumlah Pendaftar SNMPTN Tahun Ini Meningkat

Jumlah perguruan tinggi negeri yang menerima mahasiswa baru lewat jalur SNMPTN tahun ini berjumlah 86 PTN.

“Tahun ini akan lebih ekstensif. Diperkirakan jumlah pendaftar tidak kurang 800 ribu siswa SBMPTN,” katanya. (*)


*Reporter: Resa Saputra

Berita Terkait

Dosen UNM Lakukan Kelas Kolaboratif bersama Ketua Komisi E DPRD Sulsel
Jadwal Pembayaran UKT Camaba UNM Jalur SNMPTN
SIMBELMAWA RISTEKDIKTI Umumkan Perpanjangan Waktu Penerimaan Proposal PKM 2020
Turun Sembilan Peringkat, UNM Tempati Posisi Ke-29 Rangking Perguruan Tinggi Non-Vokasi
126 PT Lolos Pimnas, UNM Urutan Ke-6
21 Tim PKM UNM Lolos Pimnas
1605 Camaba Lulus di UNM Melalui Jalur SNMPTN
Hati-hati, Begini Sanksi Tegas Bagi Sekolah yang Lakukan Kecurangan di SNMPTN 2019
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 31 Oktober 2022 - 20:00 WITA

Dosen UNM Lakukan Kelas Kolaboratif bersama Ketua Komisi E DPRD Sulsel

Minggu, 26 April 2020 - 02:22 WITA

Jadwal Pembayaran UKT Camaba UNM Jalur SNMPTN

Kamis, 19 Desember 2019 - 12:58 WITA

SIMBELMAWA RISTEKDIKTI Umumkan Perpanjangan Waktu Penerimaan Proposal PKM 2020

Minggu, 18 Agustus 2019 - 06:38 WITA

Turun Sembilan Peringkat, UNM Tempati Posisi Ke-29 Rangking Perguruan Tinggi Non-Vokasi

Selasa, 30 Juli 2019 - 19:33 WITA

126 PT Lolos Pimnas, UNM Urutan Ke-6

Berita Terbaru

Pendidikan Sejarah

Pameran Sejarah Jadi Wadah Edupreneurship dan Wisata

Kamis, 8 Mei 2025 - 02:21 WITA

Fakultas Psikologi

Tim BKP Fakultas Psikologi Gelar Psikoedukasi Sex Education di PAUD Kartini

Kamis, 8 Mei 2025 - 02:00 WITA

Himanis

UMKM Fest Wadah Promosi dan Pemberdayaan UMKM Lokal

Rabu, 7 Mei 2025 - 02:27 WITA