Pererat Silaturahmi, Dosen PKN Ajak Mahasiswa FT UNM 2019 Ikut Camp

Avatar photo

- Redaksi

Sabtu, 14 Desember 2019 - 17:11 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PROFESI-UNM.COM – Pasca mengakhiri program mata kuliah Pendidikan Kewarganegaraan (PKN), mahasiswa Fakultas Teknik (FT) Universitas Negeri Makassar (UNM) angkatan 2019 mengikuti Camp dan Rekreasi. Kegiatan yang diikuti mahasiswa FT dari berbagai jurusan ini berlangsung di Tanjung Bayam, Makassar, Sabtu (14/12).

Dosen pengampuh mata kuliah PKN, Ramli Rasyid mengungkapkan, kegiatan itu bertujuan agar mempererat tali silaturahmi antar jurusan di kalangan mahasiswa FT. Pun kegiatan tersebut digelar selama dua hari dan disertai agenda api unggun.

Baca Juga Berita :  Dosen PTP FT UNM Adakan Program Kemitraan Masyarakat di Pulau Lae-lae

“Sengaja saya mengadakan kegiatan ini supaya kalian tidak hanya mengenal teman 1 kelas saja,” ungkapnya.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Nurul Azisah, salah satu mahasiswa FT dari program studi (prodi) otomotif mengaku, baginya kegiatan ini sangat berarti dirinya begitupun mahasiswa lainnya. Menurutnya, pada kegiatan ini menjadi ajang untuk menjalin hubungan dan mengembangkan potensi seseorang.

Baca Juga Berita :  FT UNM Berhasil Ciptakan Drone Cairan Disinfektan

“Kegiatan ini sangat menyenangkan dan saya juga berharap dengan adanya kegiatan ini mahasiswa angkatan 2019 makin solid dan kompak kedepannya untuk mengharumkan Fakultas Teknik yang lebih baik”, harapnya.

*Reporter: Muhammad Khadafi/Editor: Muhammad Ilham Akbar. B

Berita Terkait

Bangun Personal Branding Lewat ICE Skill Up
Suciana Jadi Wajah Baru FT UNM Sebagai Duta Kampus
Dekan FT Dukung dan Siap Fasilitasi Mahasiswa Berprestasi
HIMATIK FT UNM Buka Donasi Korban Kebakaran
Lama Vakum, BEM FT Kembali Dibentuk
HIMATIK Peringati Hari Lahir Keempat Penuh Semangat
FT Ajarakan Skill Dunia Kerja Jaman Now Melalui Kuliah Tamu
Arbain Nuransyab, Siap Wujudkan Inovasi Lingkungan di Bidang Otomotif
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 25 April 2025 - 14:46 WITA

Bangun Personal Branding Lewat ICE Skill Up

Jumat, 25 April 2025 - 13:59 WITA

Suciana Jadi Wajah Baru FT UNM Sebagai Duta Kampus

Jumat, 18 April 2025 - 23:03 WITA

Dekan FT Dukung dan Siap Fasilitasi Mahasiswa Berprestasi

Selasa, 4 Maret 2025 - 10:11 WITA

HIMATIK FT UNM Buka Donasi Korban Kebakaran

Selasa, 25 Februari 2025 - 19:34 WITA

Lama Vakum, BEM FT Kembali Dibentuk

Berita Terbaru

Pendidikan Sejarah

Pameran Sejarah Jadi Wadah Edupreneurship dan Wisata

Kamis, 8 Mei 2025 - 02:21 WITA

Fakultas Psikologi

Tim BKP Fakultas Psikologi Gelar Psikoedukasi Sex Education di PAUD Kartini

Kamis, 8 Mei 2025 - 02:00 WITA

Himanis

UMKM Fest Wadah Promosi dan Pemberdayaan UMKM Lokal

Rabu, 7 Mei 2025 - 02:27 WITA